POLRES MAJALENGKA – Pada hari senin 4 januari 2016, Jalan amblas di
blok karyalaksana desa Batujaya kecamatan cigasong kabupaten majalengka.
Kepolisian dari Kapolsek Cigasong AKP KUSTADI SH mengontrol dan bantu
warga desa batujaya bersama Bhabinkamtibmas Desa Batujaya AIPDA BUDI SUNARYA, kepala
desa Batujaya sdr Oneng, Kepala Uptd Bmck kec. cigasong sdr Mumu Mukti.
Kapolres Majalengka AKBP YUDHI SULISTIANTO WAHID, S.Ik melalui Kapolsek
Cigasong AKP KUSTADI SH kejadian longsor tersebut Terjadi sekira jam 05.00 wib,
penyebab Jalan amblas yang merupakan jalan utama akses menuju jalan ke kecamatan
Kasokandel kabupaten majalengka.
disebabkan curah hujan yang deras yang membuat saluran air meluap yang mengikis dinding gorong-gorong kedalaman 150 cm, lebar 100 cm, panjang 600 cm, serta jalur tersebut sering di lalui kendaraan berat.
“Anggota Polsek Cigasong
untuk mengamankan tempat jalan amblas tersebut melakukan rekayasa arus lalulintas
agar para pengendara berhati-hati pada saat melintas. Demikian juga kepala desa berkoordinasi dengan Dinas BMCK
Kabupaten majalengka
Untuk dilakukan perbaikan segera jalan tersebut.” Ucap Kapolsek Cigasong AKP KUSTADI SH.
Untuk dilakukan perbaikan segera jalan tersebut.” Ucap Kapolsek Cigasong AKP KUSTADI SH.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar